Lagi-Lagi Encanto Tuai Prestasi, Soundtrack Encanto Pecahkan Rekor “Frozen” di Billboard 100
Penulis: Muhamad Dimas
Suara USU, Medan. Pada tanggal 22 Januari 2022 soundtrack film Disney “Encanto” melalui lagunya yang berjudul “We don’t Talk Abaout Bruno” berhasil mencatatkan sejarahnya menjadi soundtrack film Disney tertinggi pada Billboard 100 lagu yang dibawakan oleh Carolina Gaitán, Diane Guerrero, Adassa, Rhenzy Feliz, Stephanie Beatriz dan