Lagu Kau Rumahku, Perjalanan Menemukan Tempat Pulang
Oleh: Aprilia Azzahra
Suara USU, Medan. Kau Rumahku merupakan salah satu lagu ciptaan Raisa Anggiani atau yang biasa dipanggil Rai. Lagu yang dirilis pada 10 Januari 2022 lalu ini mendapatkan ratusan ribu viewers dan pendengar di berbagai platform digital. Hal tersebut bukan menjadi hal yang mengejutkan, sebab lagunya memang benar-benar