Double Standard, Pola Pikir yang Tak Pernah Hilang
Oleh: Ester Mulyani. SSuara USU, Medan. Dewasa ini zaman sudah sangat berkembang, di mana emansipasi wanita sudah diperjuangkan, ketika laki-laki dan perempuan sudah mampu bersaing dalam tingkat yang sama. Akan tetapi, tetap saja fenomena double standard seakan tidak pernah hilang.Apa itu Double Standard?Double standard atau Standar Ganda adalah