Hatta Muda: Berpikir, Bergerak, Berdampak
Penulis: Zukhrina Az Zukhruf
Suara USU, Medan. Hatta Muda adalah komunitas yang berfokus untuk membangun kesadaran kolektif dan social movements terhadap 3 aspek. Aspek integritas, pendidikan yang merata dan inklusif, kemudian ekonomi yang mandiri dan berdaulat. Komunitas ini dibentuk pada awal 2021.Komunitas tersebut dibentuk karena adanya kekrisisan integritas saat